Kualitas Head Epson LQ2180 LQ2190 KW China Baguskah?
Kualitas Head Epson LQ2180 LQ2190 KW China Baguskah?. Sebelumnya kami jelaskan dahulu apa itu head KW yang rata-rata diproduksi di China. Untuk lebih mudah kami sebutkan head KW China, penjelasan ini menurut versi kami pribadi yang sudah bertahun-tahun menjual produk ini serta memasang pada customer-customer kami. Apa itu head KW China :
- Bukan head original keluaran Epson atau vendor resmi yang ditunjuk Epson.
- Biasanya diproduksi di China, kemudian di export ke Indonesia.
- Harga lebih murah dari Original.
- Tempat produksi ada banyak, biasanya PT besar atau home industri yang mampu membuat atau merekondisi head Epson LQ2180 LQ2190.
- Kualitasnya juga macam-macam, ada yang seperti head second yang jarum-jarumnya kotor head guide juga tidak baru cuma dicat ulang casing saja. Ada yang kualitas menengah yaitu cat body lumayan halus tapi jarum-jarumnya tidak baru (dibersihkan dari second) sehingga jarum cukup terlihat bersih. Ada kualitas terbaik (best quality) cat b
ody halus, semua jarum baru, head guidenya juga baru sehingga sekilas head ini seperti original (Stok print head yang kami jual biasanya menggunakan yang best quality ini).
- Ada kemasan dus dan busa pengaman seperti produk Original, walaupun model packingnya kadang berbeda-beda sesuai produsenya.
Bagaimana dengan kualitasnya?, yang kami ambil sebagai ulasan adalah yang versi best quality yang biasa kami jual sejak lama. Karena vendor ada banyak sekali yang meproduksi head ini, kami ambil Kualitas Head Epson LQ2180 LQ2190 KW China yang terbaik. Berikut kesimpulan dari pengalaman kami selama bertahun-tahun :
- Maksimal kertas rangkap (continuous form) adalah 3 rangkap, jika lebih dari itu maka head tidak awet/mudah rusak jarumnya.
- Kami pernah memasang di beberapa instansi swasta head ini mampu bertahan 1,5 tahun (memakai 2 rangkap kertas).
- Maksimal pemakaian adalah 200 lembar/hari, jika kebutuhan cetak lebih dari itu kami sarankan memasang head original, kecuali ada anggaran perawatan berjangka untuk pergantian head ini.
- Dapat dipasang pada Epson LQ2190 LQ2180 LQ2170 dan lainya yang mempunyai persamaan part number.
Seagai informasi tambahan berupa video, berikut dapat di simak di Channel Youtube kami tentang Kualitas Head Epson LQ2180 LQ2190 KW China. Semoga bermanfaat.
Kualitas Head Epson LQ2180 LQ2190 KW China Baguskah?
Scaner Scanner Epson L3110 L3116 Tidak Berfungsi
Diposting oleh Sayem PrinterScaner Scanner Epson L3110 L3116 Tidak Berfungsi belakangan ini sering di jumpai untuk tipe printer L3110 dan L3116. Bahkan ada yang baru unboxing unit tapi scanner langsung error, apa saja ciri kerusakanan pada scanner? Lampu power, tinta, dan kertas berkedip bersamaan. Tidak dapat diperintah copy dan scan baik secara langsung ataupun melalui software drivernya. Masih…
SelengkapnyaReview Kelebihan Kekurangan Epson L3210 Ecotank
Diposting oleh Sayem PrinterReview Kelebihan Kekurangan Epson L3210 Ecotank adalah topik yang akan kita bahas pada artikel ini. Saat ini EPSON Indonesia telah mengganti seri Epson L3110 menjadi Epson L3210. Seperti biasa pada seri-seri sebelumnya juga melakukan hal demikian, misalnya Epson L210 berubah menjadi Epson L220 dan L360. Dalam tulisan ini kami tidak akan membandingkan secara langsung dengan…
SelengkapnyaCiri Head Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Original
Diposting oleh Sayem PrinterCiri Head Epson L110 L120 L210 L220 L310 L360 Original bukan cucian atau rekondisi. Saat ini banyak beredar head rekondisi yang biasanya import dari China. Kami menulis ini karena kami beberapa tahun lalu juga menjual head Epson L series yang rekondisi/cucian waktu itu box headnya kecil seperti dus T11 T20E T13 pada awal-awal keluar. Untuk…
SelengkapnyaBagian Bagian Printer Inkjet Serta Fungsinya
Diposting oleh Sayem PrinterBagian Bagian Printer Inkjet Serta Fungsinya akan kami bahas pada blog Sayem Printer ini. Printer inkjet lebih banyak dikenal dengan printer tinta atau printer yang menggunakan tinta untuk mencetak. Jenis printer yang lain yaitu ada laser jet dan dot matrik. Blog ini kami buat khusus membahas bagian-bagian printer injket saja agar penjelasan lebih sepesifik dan…
SelengkapnyaCara Mengatasi Printer Epson L3110 L3116 L1110 Lambat Mencetak
Diposting oleh Sayem PrinterCara Mengatasi Printer Epson L3110 L3116 L1110 Lambat Mencetak yang akan kami bahas adalah dari segi teknis. Lambat disini adalah lambat pergerakanya, misal untuk cetak cuma satu lembar kertas HVS ukuran A4 memerlukan waktu yang lebih lama dari biasanya. Jadi yang kami bahas bukan lambat dalam merespon perintah cetak, misal diperintah cetak dari laptop memerlukan…
SelengkapnyaCara Memperbaiki Printer Epson L1300 Mati Total
Diposting oleh Sayem PrinterCara Memperbaiki Printer Epson L1300 Mati Total itu banyak sekali kasus dan penyebabnya, berbeda kasus otomatis berbeda solusi. Yang akan kami paparkan adalah dari hal yang paling mudah ke hal yang sulit yang memerlukan kemampuan teknis elektronika (mengukur komponen dengan AVO meter). Berikut step pengecekan printer yang mengalami mati total : Cek kabel power PLN…
Selengkapnya
8%
Ink Pad Epson L1110 L3110 L3150 L4150 L4160 L5190 Maintenance Box
Ink Pad Epson L1110 L3110 L3150 L4150 L4160 L5190 Maintenance Box untuk seri EPSON ECO TANK non chip (tidak ada chip di box pembuanganya). Semua tipe EPSON pasti mempunyai ink pad atau maintenance box, tetapi untuk generasi baru ECO Tank ini berbeda dengan generasi terdahulu EPSON L360 L220 serie, karena mempunyai bentuk fisik yang berbeda…
Rp 55.000 Rp 60.000
3%
Print Head Epson L1300 T1100 Baru Original
Print Head Epson L1300 T1100 Baru Original berkualitas, karena saat ini banyak beredar produk non original yang biasanya didatangkan dari Tiongkok, bahkan ada yang versi cucian cirinya bagian ujung bawah head sudah ada bekas baret-baret pemakaian. Spesifikasi lengkap barang yang kami jual adalah sebagai berikut : 100% head baru Barang resmi Ada kemasan dus putih…
Rp 1.260.000 Rp 1.300.000Gigi Gear Gir Kombinasi Reduction Mekanik Epson LX300+ LX300+II
Gigi Gear Gir Kombinasi Reduction Mekanik Epson LX300+ LX300+II adalah part yang sering sekali rusak. Nama dari gir ini macam-macam orang menyebutnya, ada yang gir kombinasi, mekanik, reduction dan lainya. Untuk itu lihatlah detil foto dari produk ini. Kondisi sparepart yang kami jual adalah sebagai berikut : Sparepart baru 100% Harga adalah untuk 1 biji…
Rp 15.000 Rp 17.000IC Eprom Reset Counter Canon E410 seri T08 4G08
IC Eprom Reset Counter Canon E410 seri T08 4G08. Cara reset waste ink full secara hardware adalah dengan mengganti IC eprom pada mainboardnya . Mungkin cara ini agak sulit karena harus membongkar mainboard printer. Bagi yang sudah berpengalaman dibidang printer cara ini sangat mudah, hanya memerlukan solder 40 W saja. Seri IC = T08 cocok…
Rp 13.000 Rp 16.000CISS Infus Cartridge Epson L1110 L3110 L3116 L3150 L5190 Black
CISS Infus Cartridge Epson L1110 L3110 L3116 L3150 L5190 Black. Sebagai catatan CISS black/hitam bentuknya berbeda dengan seri yang color/warna. Perbedaanya adalah rongganya lebih besar dan ada dudukan ciss yang berbeda dengan color, jadi CISS Black tidak bisa masuk ke CISS Color begitu juga sebaliknya. Untuk itu silahkan order sesuai kebutuhan Anda, bisa juga membeli…
Rp 40.000IC Eprom Reset Counter Canon MP287
IC Eprom Reset Counter Canon MP287 digunakan untuk mereset mainboard yang mengalami error 5B00 atau blingking waste ink full. Biasanya langkah mengganti ic eprom dilakukan karena mainboard sudah tidak bisa diservis dengan software, cirinya adalah printer tidak bisa masuk servis mode. Jika masuk servis mode lampu alarm menyala orange lampu hijau power jadi mati dan…
Rp 15.000
Belum ada komentar, jadilah yang pertama memberikan komentar.